Tentang Kami
Taulebih adalah platform edukasi pendidikan seksualitas dan kesehatan reproduksi berdasarkan nilai agama.
Kami memiliki visi untuk menormalisasi diskusi terkait hak dan kesehatan seksualitas dan reproduksi di Indonesia.
Zhafira Aqyla
Founder Taulebih
Zhafira adalah researcher pendidikan seksualitas berbasis nilai agama yang memulai risetnya di Osaka University, Jepang. Saat ini Zhafira sedang melanjutkan studi master di Harvard Graduate School of Education di jurusan Learning Design, Innovation, and Technology untuk mengembangkan Taulebih menjadi platform yang menyediakan jasa edukasi dan konsultasi pendidikan seksualitas untuk Indonesia.
Perkembangan Taulebih Sejak 2021
Perencanaaan Jangka Panjang
2021
Taulebih Didirikan
2022
Perilisan Kelas "Taulebih Goes to You"
2023
Penskalaan dan Perilisan Kelas Luring
2025
Pelatihan Guru dan Program Sertifikasi
2027
Bermitra dengan Sekolah untuk Pembangunan dan Implementasi Kurikulum Pendidikan Seksualitas
2021
Taulebih Didirikan
2022
Perilisan Kelas "Taulebih Goes to You"
2023
Penskalaan dan Perilisan Kelas Luring
2025
Pelatihan Guru dan Program Sertifikasi
2027
Bermitra dengan Sekolah untuk Pembangunan dan Implementasi Kurikulum Pendidikan Seksualitas
Pendidikan seksualitas adalah hak setiap anak.
Zhafira Aqyla
(Founder Taulebih)
Pendidikan seksualitas adalah hak setiap anak.
Zhafira Aqyla
(Founder Taulebih)